
Ciherang, 17 Januari 2025 – Kepala Desa Ciherang, Bapak Toufik Mukti Ismail, ST, bersama dengan berbagai unsur terkait, melakukan pengontrolan terhadap retakan tanah yang terjadi di Kampung Lebak Jero RW 11, Desa Ciherang, Kecamatan Nagreg. Retakan tanah ini muncul sebagai dampak dari tingginya intensitas hujan yang mengguyur wilayah Desa Ciherang dalam beberapa pekan terakhir.
Kegiatan pengontrolan ini dihadiri oleh berbagai pihak, antara lain Lembaga Desa, Babinsa, Babinkamtibmas, serta anggota Tagana Kecamatan Nagreg. Turut hadir pula Ketua RT dan RW wilayah RW 011.
Ikuti Kami
======================
Facebook : Desa Ciherang
Instagram : desaciherang.id
Website : www.ciherang-nagreg.desa.id
======================
#ciherangraharja
#desaciherangnagreg
#bandungkab
#kabupatenbandungIkuti Kami
======================
Facebook : Desa Ciherang
Instagram : desaciherang.id
Website : www.ciherang-nagreg.desa.id
======================
#ciherangraharja
#desaciherangnagreg
#bandungkab
#kabupatenbandung

